Lirik Aprilian - Harapan Jadi Sesalan



Lirik Aprilian - Harapan Jadi Sesalan 

Cukup hanya satu kali kekasih kau melukai
Jangan kau ulangi sakit seperti ini
Jangan kau ulangi sakit seperti ini

Sudah lelah ku mencoba bertahan dengan caramu
Semakin ku beri hati kau semakin menjadi
Semakin ku beri hati kau semakin menjadi
Cinta macam apa yang kau bina

Andaiku tau cintamu begitu
Tak mungkin aku jatuh hati padamu
Dalamnya harapan jadi sesalan
Secepatnya kau akan aku lupakan

Posting Komentar untuk "Lirik Aprilian - Harapan Jadi Sesalan"