Lirik Arung Samudra - Delika



Lirik Arung Samudra - Delika 

Rinai hujan jatuh digenggam lautan
Cakrawalaku menyapa tak lagi sama 
Pasang surut akan slalu kupeluk

Ratap nanar malam bersauh temaram 
Bulan tanpa gemintang merayap terang
Melaju ku arungi samudera

Dihempas gelombang
Melewati lintang
Batas dunia berselang

Ditopang gelombang
Melewati lintang
Batas dunia berselang

Ku terus melaju dalam pusaran
Ku terus melaju dalam pusaran
Ku terus melaju dalam pusaran
Ku terus melaju dalam pusaran

Dihempas gelombang
Melewati lintang
Batas dunia berselang

Ditopang gelombang
Melewati lintang
Batas dunia berselang

Ku terus melaju dalam pusaran
Ku terus melaju dalam pusaran
Ku terus melaju dalam pusaran
Ku terus melaju dalam pusaran

Melaju gelombang
Berselang gemintang
Melaju gelombang
Melaju dalam pusaran

Posting Komentar untuk "Lirik Arung Samudra - Delika"